Track

Indoor and Outdoor Playgrounds

Tersedia area bermain, baik di dalam maupun di luar ruangan. Dengan demikian, anak-anak akan terlatih perkembangan motoriknya serta pertumbuhan fisiknya. Tersedia juga aktivitas bermain air, kegiatan ini dilakukan di kolam anak-anak dan tentunya dengan pengawasan guru-guru dengan rasio yang cukup.
Melatih perkembangan motorik anak-anak dengan baik. Menyediakan permainan yang menyenangkan dan membangun. Memperhatikan tumbuh kembang anak secara lengkap. Terdapat laporan rutin mengenai tinggi dan berat badan anak, selain itu juga kesehatan gigi dan skrining kesehatan sebagai laporan dari doctor and dentist visit.
Kirim Pesan

Preschool / Preschool Facilities

 
Send Message