Track

Field Trip Program

Berbagai kegiatan sekolah termasuk darmawisata (field trip) diselenggarakan oleh sekolah untuk mengajarkan kepada anak-anak berbagai pengalaman yang tidak bisa didapatkan di dalam kelas. Pada jenjang Preschool/PAUD ini, orang tua murid diajak untuk ikut serta dalam kegiatan field trip. Beberapa tujuan field trip: Campina Ice Cream, Tri Star Cooking, Dinas Pemadam Kebakaran, Kepolisian, Kebun bibit, Taman Agro Wisata, Kebun Binatang, Peternakan, dan sebagainya.
Anak-anak memiliki banyak pengalaman di luar yang telah didapatkan di dalam kelas. Pengalaman yang limpah menjadikan anak-anak tumbuh menjadi pribadi kokoh dan mantap (confident). Field Trip di KB dan TK Kristen LOGOS mengajak orang tua murid untuk ikut serta dan memiliki waktu kebersamaan dengan anaknya dan juga warga sekolah (guru-guru dan teman-temannya).
Kirim Pesan

Preschool / Preschool Programs

 
Send Message